Mengenal Lebih Jauh MIPA UGM

Menjadi mahasiswa merupakan salah satu tujuan setelah menempuh pendidikan Sekolah Menengah atas atau SMA sederajat. Ada ribuan universitas di Indonesia baik yang swasta maupun yang negeri. Dari sekian banyak perguruan tinggi yang ada, ada beberapa yang menjadi unggulan seperti UGM Yogyakarta. Kampus tertua, terbaik dan terluas di Indonesia menjadi contoh bagi kampus-kampus yang lainnya. Berbagai […]